Arti dan Makna Lirik Lagu 'FLOWER' by Jisoo BLACKPINK Trending di Youtube, Lengkap dengan Terjemahan Indonesia

×

Arti dan Makna Lirik Lagu 'FLOWER' by Jisoo BLACKPINK Trending di Youtube, Lengkap dengan Terjemahan Indonesia

Bagikan berita
Arti dan Makna Lirik Lagu 'FLOWER' by Jisoo BLACKPINK Trending di Youtube, Lengkap dengan Terjemahan Indonesia (Foto : Instagram Jisoo BLACKPINK @sooyaaa__)
Arti dan Makna Lirik Lagu 'FLOWER' by Jisoo BLACKPINK Trending di Youtube, Lengkap dengan Terjemahan Indonesia (Foto : Instagram Jisoo BLACKPINK @sooyaaa__)

KLIKKORAN.COM - (11/4/2023) Di bawah ini terdapat arti dan makna lirik lagu 'FLOWER' milik Jisoo BLACKPINK beserta terjemahan Indonesia.Jisoo BLACKPINK telah merilis album solo pertamanya bertajuk ME pada tanggal 31 Maret 2023 dengan lagu utamanya berjudul 'FLOWER'.

Video musik 'FLOWER' diunggah melalui Youtube BLACKPINK yang mana telah ditonton sebanyak 112 juta penayangan dan berhasil menduduki trending #1 pada Youtube Music terhitung saat artikel ini terbit.'FLOWER' yang dipopulerkan oleh Jisoo BLACKPINK ini memiliki makna yang menceritakan tentang akhir dari hubungan percintaan.

Baca juga : Chen dan Chanyeol EXO Diberi Perlakuan Dingin Oleh Penggemarnya Saat Fan Meeting, Fans Internasional Datang untuk Membela!
Jisoo bernyanyi tentang membebaskan dirinya dari romansa yang tidak sehat, menggunakan metafora bunga di sepanjang lagu untuk berbicara tentang hubungan dan sisa-sisa terakhirnya.

Sejak perilisan, lagu 'FLOWER' ini telah dapat dinikmati di berbagai platform musik online seperti Spotify hingga Apple Music.Nah, berikut ini adalah arti lagu 'FLOWER' yang dinyanyikan oleh Jisoo BLACKPINK lengkap dengan terjemahan lirik bahasa Indonesia.

Baca juga : Trending Youtube! Inilah Makna Lagu ‘People Pt. 2’ by Agust D (Suga BTS) Feat. IU beserta Artinya dalam Bahasa Indonesia

[embed]https://www.youtube.com/watch?v=YudHcBIxlYw[/embed]

Arti Lagu FLOWER - Jisoo BLACKPINK

Lirik dan terjemahan :

ABC doremimankeum chakaetdeon na(Artinya : ABC Do-Re-Mi, aku sebaik itu)

Geu nunbichi ssak byeonhaetji eojjeomyeon i ttohan nanikka(Artinya : Tatapan mata yang berubah drastis itu mungkin juga sisiku yang lain)

 Nan paran nabicheoreom naraga

Editor : Saridal Maijar
Sumber : 146821
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini