Tanaman Porang Dengan Harga Jual Tinggi, Ini Cara Panen dan Perawatannya!

×

Tanaman Porang Dengan Harga Jual Tinggi, Ini Cara Panen dan Perawatannya!

Bagikan berita
foto : Kementan
foto : Kementan

Baca juga : Ini Persiapan Bahan Pokok Jelang Ramadhan Hingga Idul Fitri

Sudadi menambahkan bila Porang selama ini diolah menjadi tepung untuk kebutuhan industri pangan ekspor seperti pembuatan Konnyaku atau Shirataki.

Adapun beberapa negara yang menjadi tujuan ekspor hasil tanaman Porang antara lain China, Vietnam, India, dan Eropa.

Pihaknya mengungkapkan, selama membudidayakan tanaman Porang dalam setahun dapat menghasilkan sekira Rp 800 juta.

Baik dari penjualan umbi basah atau kering, dan biji katak untuk pembibitan Porang.

"Karena yang masuk pabrik untuk ekspore ada minimal berat 1,5 kilogram.

Jadi biji kataknya dijual terpisah perkilogram dihargai Rp 10 ribu. Lalu, umbi chips atau kering harganya Rp 80-90 ribu per kilogram,"

ujarnya.
Editor : Saridal Maijar
Sumber : 13627
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini