12 Rekomendasi Film Horor Spesial Tahun Baru 2023, Jangan Nonton Sendirian

×

12 Rekomendasi Film Horor Spesial Tahun Baru 2023, Jangan Nonton Sendirian

Bagikan berita
The Rental. (Foto: IMDb)It Follows. (Foto: IMDB)The Conjuring. (Foto: IMDb)The Babadook. (Foto: IMDb)A Tale of Two Sisters. (Foto: IMDb)The Witch. (Foto: IMDb)Run. (Foto: IMDb)Antebellum. (Foto: HBO Max)The Empty Man. (Foto: IMDb)Relic. (Foto: IMDb)The Co
The Rental. (Foto: IMDb)It Follows. (Foto: IMDB)The Conjuring. (Foto: IMDb)The Babadook. (Foto: IMDb)A Tale of Two Sisters. (Foto: IMDb)The Witch. (Foto: IMDb)Run. (Foto: IMDb)Antebellum. (Foto: HBO Max)The Empty Man. (Foto: IMDb)Relic. (Foto: IMDb)The Co

8. "The Empty Man" (2020)[caption id="attachment_137170" align="alignnone" width="720"]The Empty Man. (Foto: IMDb) The Empty Man. (Foto: IMDb)[/caption]

THE EMPTY MAN ditulis dan disutradarai oleh David Prior. Film horor supernatural Amerika ini diangkat dari novel grafis Cullen Bunn dan Vanesa R. Del Rey dengan nama yang sama yang diterbitkan oleh Boom! Studio.Film ini dibintangi James Badge Dale, Samantha Logan, Stephen Root, Joel Courtney, Marin Ireland, dan Aaron Poole.

Film ini berkisah tentang jejak seorang gadis yang hilang. Seorang mantan perwira polisi, yang menyaksikan kematian istri dan putranya yang kejam, menemukan sebuah kelompok rahasia yang berusaha memanggil entitas gaib yang menakutkan.9. "Relic" (2020)

[caption id="attachment_137171" align="alignnone" width="1024"]Relic. (Foto: IMDb) Relic. (Foto: IMDb)[/caption]Film yang berjudul RELIC ini disutradarai oleh Natalie Erika James dan penulis skenarionya Christian White. Kabarnya pada 10 Juli 2020 film ini sudah rilis.

Namun untuk penayangannya masih belum ada konfirmasi kapan tanggal pastinya, mengingat pandemi corona berdampak pada penayangan film ini.Film horor Amerika Serikat-Australia ini menceritakan perilaku demensia yang menjangkiti pengidap Alzheimer.

Seluruh kejadian dalam film ini adalah perumpamaan dari dampak demensia tersebut kepada orang-orang, bukan saja pasien, tapi juga sekaligus keluarganya.Seorang wanita tua bernama Edna yang memiliki anak bernama Kay serta cucu bernama Sam. Ketika penyakit Edna kambuh ia tidak bisa mengenali anak dan cucunya tersebut, sebaliknya anak dan cucunya pun takut melihat perilaku Edna.

Film ini dibintangi oleh Emily Mortimer, Robyn Nevin, Bella Heathcote, dan lainnya.10. "The Conjuring 3 The Devil Made Do It" (2020)

[caption id="attachment_137172" align="alignnone" width="576"]The Conjuring 3 'The Devil Made Do It'. (Foto: IMDb) The Conjuring 3 'The Devil Made Do It'. (Foto: IMDb)[/caption]Film ini berkisah tentang perjalanan sepasang paranormal investigator, Ed dan Lorraine seperti dua film sebelumnya. Di film THE CONJURING 3 'THE DEVIL MADE DO IT' Ed dan Lorraine akan menangani kasus pembunuhan yang disebabkan oleh pengaruh roh jahat.

DIangkat dari kisah nyata, untuk pertama kalinya tersangka pembunuhan di Amerika Serikat tidak bisa dinyatakan bersalah atas kejahatan tersebut, karena pada saat kejadian itu terjadi dia tengah dalam keadaan kerasukan.Dibintangi oleh Vera Farmiga, Patrick Wilson, Julian Hiliard, dan masih banyak yang lainnya.

11. "The New Mutans" (2020)[caption id="attachment_137173" align="alignnone" width="1000"]The New Mutans. (Foto: IMDb) The New Mutans. (Foto: IMDb)[/caption]

Editor : Saridal Maijar
Sumber : 137162
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini