[SPayLater] Cara Mendapatkan Shoppe PayLater, Syarat dan Cara Melakukan Pembayaran

×

[SPayLater] Cara Mendapatkan Shoppe PayLater, Syarat dan Cara Melakukan Pembayaran

Bagikan berita
Cara Mendapatkan Shoppe PayLater, Syarat dan Cara Melakukan Pembayaran
Cara Mendapatkan Shoppe PayLater, Syarat dan Cara Melakukan Pembayaran

Jika Anda sudah melakukan pembayaran tagihan ShopeePayLater, silakan menunggu maksimal 1x24 jam agar limit ShopeePayLater kembali seperti semulaJika sudah lebih dari 1x24 jam limit Anda belum berubah atau Anda masih ditagihkan pembayaran, hubungi Customer Service Shopee di sini agar bisa dilakukan pengecekan lebih lanjut.

Pastikan Anda melakukan pembayaran tagihan hanya ke rekening di bawah ini:

  • BCA: 3100390000 a/n PT. Lentera Dana Nusantara
  • Mandiri: 1020007374637 a/n PT. Lentera Dana Nusantara
  • BNI: 6900096966 a/n PT. Lentera Dana Nusantara.

Setelah melakukan pembayaran tagihan ke rekening resmi PT. Lentera Dana Nusantara, segera konfirmasi pembayaran Anda dengan melampirkan bukti pembayaran.

Denda Keterlambatan Pembayaran ShopeePayLater

Keterlambatan pembayaran dapat menimbulkan denda berupa:

  • Denda 5% dari total tagihan yang sedang berjalan
  • Pembekuan akun Shopee
  • Pembatasan penggunaan voucher Shopee
  • Tercatat di SLIK (Sistem Layanan Informasi Keuangan) OJK, dan

    Penagihan lapangan (field collector).

Nah demikian syarat mendapatkan ShopeePayLater dan cara melakukan pembayaran.Artikel Terkait:

Editor : Saridal Maijar
Sumber : 33764
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini