Cara Membuat Twibbon 17 Agustus, HUT Kemerdekaan RI ke 76 di Tahun 2021

×

Cara Membuat Twibbon 17 Agustus, HUT Kemerdekaan RI ke 76 di Tahun 2021

Bagikan berita
Buku Tematik K13
Buku Tematik K13

2. Pastikan penyimpanan foto sudah diketahui. Agar tidak bingung saat mengunggah foto nantinya.3. Klik pada gambar di akhir artikel ini untuk menggunakan twibbon HUT RI ke 76

4. Klik 'pilih foto' dan akan masuk ke jendela penyimpanan foto.5. Pilih foto kamu yang sudah disiapkan tadi.

6. Atur ukuran dan posisi foto dengan menggeser dan mencubit area foto7. Setelah posisi foto dirasa cukup pas, tekan 'Selanjutnya' dan tunggu proses selesai.

8. Tekan 'unduh foto'9. Selesai!

Foto siap di pasang sebagai foto profil kamu dan dibagikan ke media sosial.

Buat Twibbon Sekarang

Jika anda sudah paham cara membuat twibbon, silahkan klik gambar dibawah ini untuk membuat twibbon 17 Agustus dalam rangka memperingati HUT Kemerdekaan RI ke 76 di Tahun 2021 ini.[caption id="attachment_320" align="alignnone" width="484"] klik 'pilih foto'[/caption]

Nah itulah langkah mudah tentang cara membuat twibbon 17 Agustus dalam rangka memperingati HUT Kemerdekaan RI ke 76 di Tahun 2021 ini.Baca Juga:

https://riau.semangatnews.com/hut-ri-76-ucapan-selamat-hari-kemerdekaan-dalam-bahasa-inggris-di-17-agustus-2021/

Editor : Saridal Maijar
Sumber : 28600
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini