Kenapa Tagar Pemulihan Desa Trending Twitter? Ini Penjelasannya!

×

Kenapa Tagar Pemulihan Desa Trending Twitter? Ini Penjelasannya!

Bagikan berita
foto : twitter
foto : twitter

Dan BUMDes bersama tidak merugikan berbagai usaha yang sudah dilakukan warga masyarakat di desa,”

ujar Abdul.

Dia meminta pihak desa nantinya dapat mencegah tumpah tindih tersebut dengan mencari unit usaha, untuk BUMDes yang tidak bertabrakan dengan usaha yang sudah ada sebelumnya.

Baca juga : Pilkada Sebentar Lagi, Tagar #PilkadaDamaiTaatProkes Ramai di Twitter

Menanggapi pengumuman tersebut, sejumlah warganet menyampaikan isi pikirannya seperti yang dikutip oleh Ekonomi Bisnis - Sindo News.

Misalnya, akun @SukoyoKasepro menuliskan bahwa revitalisasi BUMDes perlu dilakukan untuk mempercepat pengembangan ekonomi perdesaan.

Akun @YasirAr470 ikut menimpali bahwa wujud kemandirian BUMDes untuk menggerakan ekonomi desa.

Sementara netizen lainya melihat perlu adanya kreativitas dan inovasi untuk mengelola BUMDes di tengah pandemi Covid-19.

Langkah itu, akan membuat badan usaha milik pemerintah desa bisa bertahan di tengah krisis ekonomi dan kesehatan saat ini.

Editor : Saridal Maijar
Sumber : 17064
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini