BMKG Beri Peringatan di Sejumlah Daerah, Terkait Hujan Lebat dan Petir

×

BMKG Beri Peringatan di Sejumlah Daerah, Terkait Hujan Lebat dan Petir

Bagikan berita
foto : Ilustrasi Tribunnews
foto : Ilustrasi Tribunnews

Kemudian Poso, Touna, Tolitoli, Buol, Morowali, Morowali Utara, Banggai, Banggai Laut dan Banggai Kepulauan.

Baca juga : Fenomena Cuaca Ekstrem di NTT, Ini Penjelasan dan Dampaknya!

Peringatan waspada juga ditujukan kepada warga di Sulawesi Tenggara, khususnya Konawe Utara, Konawe Selatan, Konawe Kepulauan, dan Kendari.

Di Sumatera Barat, wilayah Kepulauan Mentawai, Pasaman, Lima Puluh Kota, Pasaman Barat, Kabupaten Solok, Pesisir Selatan, Solok Selatan, dan sekitarnya juga diminta waspada.

BMKG juga memperingatkan warga di Sumatera Selatan, tepatnya di wilayah PALI, Banyuasin, Palembang, Musi Banyuasin, Lahat, Pagaralam

Selanjutnya Musi Rawas, Empat Lawang dab Muara Enim, Muara Enim, Musi Rawas Utara, Empat Lawang, Banyuasin, dan Palembang.

Baca juga : BMKG Prediksi Potensi Siklon Tropis Bulan Depan, Ini Penjelasannya!

(sumber : CNN Indonesia)

Editor : Saridal Maijar
Sumber : 16818
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini