Pertamina dan Grab Indonesia, Kembangkan Pengisian Kendaraan Listrik di Soetta

×

Pertamina dan Grab Indonesia, Kembangkan Pengisian Kendaraan Listrik di Soetta

Bagikan berita
foto : Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) di AEON Mall BSD, Serpong (tangerangonline)
foto : Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) di AEON Mall BSD, Serpong (tangerangonline)

Dan dampak lingkungan juga sejalan dengan menciptakan peluang ekonomi bagi komunitas lokal.

"Kami terus mencari cara untuk mengurangi jejak karbon dan meningkatkan inisiatif keberlanjutan lingkungan kami melalui berbagai kemitraan,"

ucapnya dalam acara peluncuran Kampanye #LangkahHijau Grab yang bertepatan dengan Hari Bumi (22/04/21).

Menurut Nicke, Pertamina telah mengembangkan 6 (enam) titik lokasi SPKLU bertipe Fast Charging yang tersebar di lokasi SPBU.

Serta lokasi strategis lainnya yang tersebar di provinsi DKI Jakarta dan Banten.

Dalam pengoperasian SPKLU, bersifat self service dan cashless dengan tetap mengedepankan kemudahan pengisian bagi pemilik kendaraan.

Dengan kendaraan listrik yang memanfaatkan energi bersih, menurut Nicke, Pertamina menunjukkan komitmen dalam penerapan Environment Social & Governance (ESG).

Dan Sustainable Development Goals (SDGs) point 7 yakni memastikan akses terhadap energi yang terjangkau, dapat diandalkan, berkelanjutan dan modern bagi semua.

Editor : Saridal Maijar
Sumber : 14726
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini