Perayaan Hari Galungan di Bali dan Jawa Bagi Umat Budha, Saat Pandemi

×

Perayaan Hari Galungan di Bali dan Jawa Bagi Umat Budha, Saat Pandemi

Bagikan berita
foto : ANTARA FOTO/Fikri Yusuf/aww.
foto : ANTARA FOTO/Fikri Yusuf/aww.

"Pasar tani dilaksanakan guna membantu petani memasarkan hasil pertanian. Pasar tani dilaksanakan untuk mendekatkan petani dengan konsumen,”

ujar Kepala Dinas Pertanian Gianyar I Made Raka dalam siaran pers Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Gianyar, seperti dikutip Antara News.

Ia mengemukakan bahwa hal ini adalah kegiatan rutin yang biasa dilaksanakan setiap enam bulan sekali, menjelang penyelenggaraan hari raya Galungan dan Kuningan.


Kegiatan ini, memasarkan produk hasil pertanian dan UMKM binaan Disperindag.

Dan TP PKK Kabupaten Gianyar, Pemerintah Kabupaten Gianyar menggelar pasar tani di areal parkir Kantor Bupati Gianyar.

Beberapa petani yang tergabung, dalam asosiasi petani hortikultura Kabupaten Gianyar ikut menjajakan hasil pertaniannya.


Dimana diantaranya ada yang dari Kecamatan Payangan, Tampaksiring, Tegalalang bahkan ada yang dari Kecamatan Sukawati.

Ada beberapa produk pertanian yang dijual, seperti pisang, jeruk, sayuran, janur, aneka bumbu masakan, dupa dan beberapa produk kebutuhan upacara menjelang hari raya.

Baca juga : Hari Sabtu Suci Bagi Umat Nasrani Menjelang Paskah, Ini Penjelasannya!

Editor : Saridal Maijar
Sumber : 13830
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini