58 Teka-teki Hari Kemerdekaan 17 Agustus 2022 cocok untuk Lomba HUT RI ke-77 dan Menambah Wawasan dengan Tema Sejarah

×

58 Teka-teki Hari Kemerdekaan 17 Agustus 2022 cocok untuk Lomba HUT RI ke-77 dan Menambah Wawasan dengan Tema Sejarah

Bagikan berita
Teka-teki Hari Kemerdekaan 17 Agustus 2022 cocok untuk Lomba HUT RI ke-77 dan Menambah Wawasan dengan Tema Sejarah/pexels
Teka-teki Hari Kemerdekaan 17 Agustus 2022 cocok untuk Lomba HUT RI ke-77 dan Menambah Wawasan dengan Tema Sejarah/pexels

27.  Apa alat musik tradisional Nusa Tenggara Timur?Jawaban: Sasando

28. Apa julukan kota Surabaya?Jawaban: Kota Pahlawan

29. Negeri Indonesia sebut daerah...Jawaban: Nursantara

30. Pencipta lagu nasional “Mars Pancasila” adalahJawaban: Soedharnoto

31. Pencipta lagu nasional “Satu Nusa Satu Bangsa” adalah...Jawaban: Liberty Manik

32. Pencipta lagu nasional “Jembatan Merah” adalah...Jawaban: Gesang

33. Pada tanggal berapa sidang BPUPKI tahap kedua dilaksanakan...Jawaban: Pada tanggal 10 – 11 Juni 1945

34. Hubungan sosial yang selaras, seimbang antara individu dan masyarakat dijiwai oleh nilai-nilai Pancasila yaitu sila ke...Jawaban: Sila kedua

35. Lapangan tempat berlangsungnya proklamasi bernama...Jawaban: Lapangan Ikada

36. Penculikan yang dilakukan oleh golongan muda terhadap golongan tua dikenal dengan peristiwa...Jawaban: Rengasdengklok

Editor : Saridal Maijar
Sumber : 106556
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini