Kumpulan Contoh Puisi 'Merdeka atau Mati' untuk Lomba 17 Agustus 2022, Dirgahayu! HUT ke-77 RI

×

Kumpulan Contoh Puisi 'Merdeka atau Mati' untuk Lomba 17 Agustus 2022, Dirgahayu! HUT ke-77 RI

Bagikan berita
Kumpulan Contoh Puisi 'Merdeka atau Mati' untuk Lomba 17 Agustus, Dirgahayu HUT ke 77 RI (mgt.unida.gontor.ac.id)
Kumpulan Contoh Puisi 'Merdeka atau Mati' untuk Lomba 17 Agustus, Dirgahayu HUT ke 77 RI (mgt.unida.gontor.ac.id)

Genangan darah tumpah di atas tanah tak bertuanBeratus-ratus nyawa melayang

bergelimpangan di atas tanah tak bertuansebuah tanah lapang yang dahulu

menjadi medan perangseorang pejuang berteriak lantang

mengangkat tinggi panji kemenangangagah berani memegang senjata

melawan penjajah hina dan nistadua kata menjadi pilihan

merdeka atau matitak ada lain selain itu

kecuali merdekaatau mati

hujan peluru memberondong tubuh kekarnyatetap tegak meski tubuh berlubang

tertembak peluru tajamdarah bercucuran membanjiri medan perang

meski namamu tak kami kenalmeski jasadmu tertimbun bersama gundukan tanah

Editor : Saridal Maijar
Sumber : 104670
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini