Afolat Obat Apa? Ini Penjelasan Kegunaan, Efek Samping, Dosis Serta Harganya

×

Afolat Obat Apa? Ini Penjelasan Kegunaan, Efek Samping, Dosis Serta Harganya

Bagikan berita
Afolat Obat Apa? Ini Penjelasan Kegunaan, Efek Samping, Dosis Serta Harganya (Foto: Dok. Istimewa/Klikkoran)
Afolat Obat Apa? Ini Penjelasan Kegunaan, Efek Samping, Dosis Serta Harganya (Foto: Dok. Istimewa/Klikkoran)

Kegunaan Afolat

Afolat dapat kamu gunakan untuk untuk mengatasi defisiensi asam folat. Selain itu, manfaat Afolat juga dapat dirasakan wanita hamil maupun menyusui karena dapat menjadi suplemen selama periode waktu tersebut.

Dosis & Cara Penggunaan Obat Afolat

Cara penggunaan Afolat adalah sebagai berikut:

  • Dewasa: 1 tablet, diminum 1 kali sehari.
  • Masa kehamilan: 1-2 tablet per hari.

Cara Penyimpanan Afolat

Simpan pada suhu di bawah 30 derajat Celsius, di tempat kering dan sejuk

Efek Samping Afolat

Efek samping penggunaan Afolat yang bisa saja muncul adalah:

  • Mual.
  • Sulit tidur.
  • Nafsu makan berkurang.
  • Perut terasa kembung.
  • Lidah terasa pahit.

Kontraindikasi

Editor : Saridal Maijar
Sumber : 72617
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini