Contoh Materi Ceramah Singkat Kultum Tema Akhir Ramadhan 1443 H 2022 M

×

Contoh Materi Ceramah Singkat Kultum Tema Akhir Ramadhan 1443 H 2022 M

Bagikan berita
Contoh Materi Ceramah Singkat Kultum Tema Akhir Ramadhan 1443 H 2022 M (pixabay)
Contoh Materi Ceramah Singkat Kultum Tema Akhir Ramadhan 1443 H 2022 M (pixabay)

Sedangkan pada bulan-bulan yang lain keistimewaan ini tidak didapatkan. Apakah masih mungkin jika kita gagal diampuni di bulan Ramadhan dapat memperolah ampunan pada bulan yang lain?.Hadirin, Jama'ah Jum'ah, Rahimakumullah.

Diriwayatkan dari Ka’ab bin ‘Ujrah ra., dia berkata, “Rasulullah SAW telah bersabda, “Mendekatlah kalian ke mimbar”.Lalu kami mendekatinya. Maka apabila beliau naik tangga pertama, beliau berkata “amin”, lalu ketika naik ke tangga yang kedua beliau berkata “amin”.

Dan ketika naik pada tangga yang ketiga beliau juga berkata “amin”.Maka ketika beliau turun kami berkata: "Wahai Rasulullah, sungguh hari ini kami telah mendengar dari engkau sesuatu yang belum pernah kami dengar?".

Rasulullah SAW menjawab: “Sesungguhnya Jibril telah datang kepadaku lalu berkata: "celakalah orang-orang yang melewatkan bulan Ramadhan begitu saja sedangkan dosanya belum diampuni". Aku berkata, “Aamiin”.Lalu ketika aku naik tangga yang kedua, Jibril berkata, celakalah orang yang mendengar namamu disebut, tetapi dia tidak mengucapkan shalawat untukmu. Aku berkata “Aamiin”.

Bila aku melangkah naik ke tangga yang ketiga, Jibril berkata, celakalah orang-orang yang bersama kedua orang tuanya hingga tua atau salah satunya hingga tua, namun mereka tidak dapat memasukkannya ke surga. Aku berkata “Amin”. (HR. Al-Hakim, dengan sanad yang Shahih).*Sumber

(kk)

Editor : Saridal Maijar
Sumber : 68736
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini