Daftar Jurusan dan Syarat Beasiswa S2 ke Belanda, Gratis Biaya Hidup Rp200 Juta

×

Daftar Jurusan dan Syarat Beasiswa S2 ke Belanda, Gratis Biaya Hidup Rp200 Juta

Bagikan berita
Ilustrasi Maastricht University (foto: Pexels)
Ilustrasi Maastricht University (foto: Pexels)

Management serta MSc Advanced Master in Intellectual Property Law and Knowledge Management.

Berbeda dengan Faculty of Health, Medicine and Life Sciences yang mencakup jurusan MSc Epidemiology, MSc Global Health dan MSc Governance and Leadership in serta European Public Health hingga MSc Health Education and Promotion & MSc Healthcare Policy, Innovation and Management.

Daftar jurusan kesehatan lain yaitu MSc Human Movement Sciences: spec. Health and Rehabilitation, MSc Human Movement Sciences: spec. Health and Rehabilitation dan MSc Human Movement Sciences: spec. Sports and Nutrition serta MSC Work, Health and Career hingga Health and Digital Transformation.

Faculty of Science and Engineering hanya membuka 2 jurusan yaitu MSc Systems Biology & MSc Imaging and engineering, kemudian Faculty of Psychology & Neuroscience ada beberapa jurusan seperti di bawah ini:

- MSc Forensic Psychology

- MSc Psychology: spec. Cognitive Neuroscience

- Research Master Cognitive and Clinical Neuroscience: spec. Drug Development and Neurohealth

Terakhir, School of Business and Economics menawarkan jurusan MSc Sustainability Science, Policy, & Society - MSc International Business specialization

Managerial Decision-Making and Control - MSc Human Decision Science - MSc International Business specialization Marketing-Finance.

Cakupan Beasiswa S2 Maastricht University

Ilustrasi Beasiswa S2 (foto: Pexels)
Ilustrasi Beasiswa S2 (foto: Pexels)

Ada 2 program yang dibuka yaitu pertama untuk waktu 13 bulan dan 25 bulan, kedua-duanya tetap berkesempatan dapatkan gratis biaya hidup selama masa studi. Jika memilih program setahun atau 13 bulan, maka biaya hidup yang didapatkan sekitar Rp12,675 euro atau lebih dari Rp200 juta.

Editor : Fathia
Bagikan

Berita Terkait
Terkini