5 Pulau Terindah di Sumatera Barat, Jadi Tempat Healing Terbaik bagi Wisatawan

×

5 Pulau Terindah di Sumatera Barat, Jadi Tempat Healing Terbaik bagi Wisatawan

Bagikan berita
Ilustrasi pulau terindah di Sumatera Barat. (Foto: Youtube)
Ilustrasi pulau terindah di Sumatera Barat. (Foto: Youtube)

4. Pulau Pamutusan

Pulau Pamutusan terletak di Bungus Teluk Kabung yang menempuh perjalanan 1 jam dari kota Padang.

Pulau dikenal dengan surga tersembunyi, karena belum terjamah oleh banyak wisatawan.

Pulau Pemutusan bisa ditempuh dengan menggunakan kapal kecil dari pelabuhan Muaro kota Padang sekitar 1 jam perjalan laut.

Luas pulau ini kurang lebih 8 hektar dengan pantai pasir putih yang indah dan dikelilingi pulau kelapa disekitar pantainya, serta tanaman bakau yang berwarna hijau alami.

Pulau ini dinamakan pemutusan, karena terdapat semenanjung yang berubah menjadi daratan berpasir putih ketika air surut.

5. Pulau Sirandah

Pulau indah berikutnya adalah pulau Sirandah yang terletak di Kecamatan Bungus, Kota Padang.

Jarak tempuh dari Kota Padang sekitar 1 jam perjalan dengan menggunakan mobil pribadi melewati jalur baru jalan menuju kawasan Mandeh yang berjarak 25 menit dari dermaga Sugai Pisang atau dermaga Bungus Padang dengan menggunakan speedboat.

Wisatawan akan dimanjakan dengan keindahan pulau kecil yang eksotis. Ditambah lagi dengan wisata bawah air bagi wisata bahari.

Editor : Saridal Maijar
Bagikan

Berita Terkait
Terkini