Fakta Film Fantastic Beasts The Secrets of Dumbledore yang Kontroversi di China, Ini Sebabnya

×

Fakta Film Fantastic Beasts The Secrets of Dumbledore yang Kontroversi di China, Ini Sebabnya

Bagikan berita
Poster film Fantastic Beasts: The Secrets of Dumbledore (foto: fantasticbeasts.id)
Poster film Fantastic Beasts: The Secrets of Dumbledore (foto: fantasticbeasts.id)

KLIKKORAN.COM - Artikel ini membahas rangkuman terkait film Fantastic Beasts: The Secrets of Dumbledore.Seri ketiga petualangan di dunia sihir Hogwarts tersebut, ternyata sedang kontroversi penayangan di negara China.

Sebabnya adalah karena dialog LGBT (Lesbi Gay Biseksual Transgender) yang dilakukan oleh tokoh Dumbledore.Hal itu membuat pihak produksi negara tersebut menghapus dialog terkait yang berdurasi tayangan 6 detik itu.

Film yang tayang di China 8 april 2022 itu masih memiliki adegan ikatan intim antara Dumbledore dan Grindelwald.Meskipun dialog "karena aku jatuh cinta padamu" dan "musim panas Gellert dan aku jatuh cinta" telah dipotong.

Keterangan Warner Bros

“Warner Bros menerima perubahan itu untuk memenuhi persyaratan lokal tetapi semangat film tetap utuh.

Sebagai sebuah studio, kami berkomitmen untuk menjaga integritas setiap film yang kami rilis.Jika mengharuskan membuat pemotongan bernuansa untuk merespon secara sensitif terhadap berbagai faktor.

Harapan kami adalah merilis fitur di seluruh dunia seperti oleh pembuatnya dan kami menghadapi pengeditan kecil."

Review Film Fantastic Beasts: The Secrets of Dumbledore

Menurut penggemar, konflik dalam film ini terlalu dipaksa dan harusnya bisa diperpanjang menjadi series.Fantastic Beasts disebut tidak cukup konsisten dengan alur cerita seri sebelumnya, belum lagi ada perubahan karakter.

Secara keseluruhan, penggemar merasa kurang dengan seri ketiga film ini dibanding Fantastic Beasts sebelumnya.Namun, adegan komedi yang di hadirkan masih cukup asik dan berhasil untuk membuat film ini layak disaksikan.

Tokoh Dumbledore disebuut lebih terbuka dengan peran LGBT-nya sejak 2009, menampilkan sosok lelaki maskulin.Namun, tokoh Credence disebut mengalami penurunan karakter serta bagaimana pihak produksi menampilkannya.

“Keganggu banget dengan cara film ini nge-reveal yang kerasa meh dan anyep aja gitu,” jelas admin @WatchmenIDUnsur makhluk jahat (beast) dari seri ketiga ini disebut lebih sedikit, hanya bersifat umum dan nempel saja.

Editor : Saridal Maijar
Sumber : 65089
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini