7 Wisata Pantai di Sulawesi Tenggara Ini Indah Banget, Buat Spot Foto Instagramable

×

7 Wisata Pantai di Sulawesi Tenggara Ini Indah Banget, Buat Spot Foto Instagramable

Bagikan berita
Ilustrasi Tempat Wisata Pantai di Sulawesi Tenggara (foto: Canva)
Ilustrasi Tempat Wisata Pantai di Sulawesi Tenggara (foto: Canva)

Di sana, juga terdapat pepohonan untuk sekedar duduk santai atau bahkan sebagai spot foto Instagramable. "Berada lumayan jauh dr pusat kota kendari, sulawesi tenggara. Namun yg hobby jalan2 atau liburan sangat di rekomendasikan ke pantai ini krn suasana msh sangat alami," ujar Soni Batubara.

7. Pantai Huntete

Pantai Huntete (foto: Google Maps/Rizal Phzeronine)
Pantai Huntete (foto: Google Maps/Rizal Phzeronine)

Terakhir, Pantai Huntete berada di Desa Kulati Kecamatan Tomia Timur dengan pasir putih bersih serta pohon kelapa yang berjejeran dan deburan ombak hingga suasana yang begitu memanjakan mata menurut pengguna Google Rizal Phzeronine.

"Pantai yang sangat cantik, perjalanan menurun curam dari desa-desa sekitarnya. Kami datang ke sini untuk snorkeling karena penduduk setempat merekomendasikannya," timpal Lalita Andersen pada sebuah ulasan lainnya.

"Sangat disayangkan cuacanya sangat berangin, ombaknya kencang dan airnya keruh. Tapi kami masih melihat banyak karang dan ikan di ujung utara serta melihat penyu dan hiu kecil di perairan dangkal," jelasnya sembari membubuhi bintang 4.

Itulah rekomendasi 7 wisata pantai di Sulawesi Tenggara beserta visualisasi foto agar semakin memberimu keyakinan untuk lakukan kunjungan liburan akhir tahun, berdasarkan rekomendasi Klikkoran dari berbagai sumber pada artikel ini. Semoga bermanfaat. (*)

Editor : Fathia
Bagikan

Berita Terkait
Terkini