Serat
Makanan berserat tinggi dapat membuat kenyang lebih cepat, sehingga membantu kamu makan lebih sedikit kalori yang juga bermanfaat memperlancar pencernaan.
Air putih
Minum air putih setengah jam sebelum makan dipercaya, dapat membantu membakar kalori lebih banyak.
Baca juga : Mengisi Weekend Kala Pandemi, Lakukan Hal ini …
Wadah makan
Menggunakan wadah atau tempat makan yang lebih kecil akan, mempermudahmu dalam mengatur porsi makanan.
Makan perlahan
Diperlukan waktu 20 menit bagi perut untuk mengirim sinyal kenyang pada otak, kamu bisa tetap kenyang walaupun porsi makanan lebih sedikit dari biasanya.
Jangan membuat pantangan
Cemilan sehat
Jangan menyimpan stok camilan junk food, makanan olahan, atau minuman tinggi gula dan kalori agar kamu dapat terhindar dari godaannya.
Alkohol
Salah satu tips kurus yang efektif adalah, menghindari minuman beralkohol sepenuhnya.
Jadwal makan
Buatlah jadwal makan yang baik, mulai dari sarapan, makan malam, serta camilan di antara jam makan beserta porsinya.
Jangan lupa menghitung jumlah kalori harian, agar tidak melebihi yang diperbolehkan.
Baca juga : Peduli Kesehatan Mental Selama Pandemi, Lakukan Hal Ini!
Editor : Saridal MaijarSumber : 2735