Fans Korea Ancam Tidak Beli Album Seventeen dan Streaming Musik Lagi, Alasannya?

×

Fans Korea Ancam Tidak Beli Album Seventeen dan Streaming Musik Lagi, Alasannya?

Bagikan berita
Ilustrasi Konser Seventeen (foto: Twitter @Doctor4Teumes)
Ilustrasi Konser Seventeen (foto: Twitter @Doctor4Teumes)

Fans Korea Ancam Tidak Beli Album Seventeen dan Streaming Musik

Seventeen (foto: Pledis)
Seventeen (foto: Pledis)

Padahal Seventeen adalah grup musik asal Korea dan agensi yang mendebutkan mereka juga orang Korea, tapi malah Anniversary grup dilakukan 2 kali di Jepang dengan notaben tahun ini full member.

"I'm tired of liking you guys"

"I've never seen an encore announcement so annoying"

"Lets stop it. Lets cancel the encore,"

"Next time the Chinese don't have to buy albums, all yhm to buy it. So many tours I believe will stimulate purchasing power,"

Itulah beberapa komentar KCarats yang dirangkum oleh Twitter @wonumissu, bahkan Twitter @jwwriz menimpali dengan komentar lain. "Lets leave the album sales to JCarats," tulis salah seorang KCarats.

Simak komentar lainnya pada link Twitter https://x.com/sasireunteh/status/1751676196591698428?s=20

Dampak Jika KCarats Bertindak

Ilustrasi Konser Seventeen (foto: Twitter @Doctor4Teumes)
Ilustrasi Konser Seventeen (foto: Twitter @Doctor4Teumes)

Beberapa penggemar beranggapan bahwa tindakan KCarats hanya sebatas kesal saja dan kemungkinan akan sulit dilakukan, tapi jika mengingat kejadian fandom lain mungkin bisa saja terjadi.

Pasalnya menurut beberapa penggemar, dulunya grup Straykids juga merayakan Anniversary grup mereka bukan di Korea. Tapi di Jepang, memang album mereka setelahnya masih laku terjual.

Tapi ada sejumlah penurunan angka dari biasanya, bagaimana menurutmu? Apakah yang terjadi pada Straykids akan berkemungkinan berdampak juga terhadap Seventeen? (*)

Editor : Fathia
Bagikan

Berita Terkait
Terkini