Pelajar SMA/SMK Segera Daftar Beasiswa ke Kanada, Kouta 37 Orang Saja

×

Pelajar SMA/SMK Segera Daftar Beasiswa ke Kanada, Kouta 37 Orang Saja

Bagikan berita
Ilustrasi Beasiswa Kanada (foto: Canva)
Ilustrasi Beasiswa Kanada (foto: Canva)

Cakupan Beasiswa University of Toronto

Jika lulus seleksi, kamu akan mendapatkan beberapa keuntungan seperti biaya kuliah selama 4 tahun dan uang buku serta bantuan tempat tinggal sampai lulus hingga pembiayaan lainnya.

Tahapan Melamar Program Beasiswa di Kanada

Jadi setelah dinominasikan oleh pihak sekolah melalui link https://bit.ly/30U3wlG sejak September dan November 2023, kamu dapat melamar sendiri pada link https://future.utoronto.ca/apply/applying/applications/ dan klik kategori 'International Applicants'.

Waktu pendaftaranmu hanya sampai tanggal 15 Desember 2023, nanti ada beberapa jurusan yang bisa kamu pilih dan jika lulus, maka pembiayaan beasiswa hanya berlaku bagi pilihan jurusan pertama.

Setelah terdaftar sebagai mahasiswa di University of Toronto, baru lah kamu mengikuti Lester B. Pearson International Scholarship Program dengan deadline sebelum 15 Januari 2024 karena pengumuman kelulusan akan dilakukan pada akhir April 2024.

Jika ada yang ingin ditanyakan, dapat menghubungi email pearson.scholarship@utoronto.ca

sumber: https://future.utoronto.ca/pearson/about/ & https://indbeasiswa.com/2023/08/beasiswa-s1-kanada-toronto-university.html

Itulah informasi terkait syarat mendaftar beasiswa University of Toronto beserta cakupan keuntungan yang didapat hingga tahapan melamarnya, berdasarkan rangkuman Klikkoran dari tulisan indbeasiswa pada artikel ini. Semoga bermanfaat. (*)

Editor : Fathia
Sumber : indbeasiswa
Bagikan

Berita Terkait
Terkini