Otomotif - Mobil yang sangat memberi banyak kemudahan bagi manusia, sering diabaikan perawatannya.
Baca juga : Kepemilikan Mobil Pribadi Dinilai Aman dari Virus Covid-19, Ketahui Mobil Bekas Terlaris
Melansir Garasi_id, kebanyakan pengendara yang kurang memperhatikan kualitas knalpot kendaraan.
Padahal peran knalpot itu penting karena, selain bisa membuat suara gahar, juga bisa menambah performa kendaraan berkat pembuangan sempurna.
Membawa mobil setiap hari dan tidak hanya dipanaskan, karena tanpa berkendara bisa membuat knalpot korosi pada bagian dalamnya.
Supaya hal tersebut tidak terjadi, simak beberapa tips merawat knalpot mobil yang baik dan benar.
Pemberian Oli
Fungsi dari oli adalah membuat kondisi silencer basah sehingga, karat tidak muncul karena tidak akan langsung terhubung dengan udara.
Sebaiknya dilakukan dalam kondisi knalpot panas, Berikan secukupnya sekitar 500 ml.
Cek Drainase
Setiap knalpot mobil memiliki lubang drainase yang berfungsi untuk, menampung air masuk ke dalam silencer supaya tidak tergenang.
Pengecekan berfungsi untuk memastikan jika drainase tersebut, tidak mengalami buntu mampat dengan cara memasukkan lidi.
Editor : Saridal MaijarSumber : 3387