Perusahaan Besar Indonesia Ini Memiliki Laba Triliunan, Apa Saja?

×

Perusahaan Besar Indonesia Ini Memiliki Laba Triliunan, Apa Saja?

Bagikan berita
foto : goodnewsfromindonesia
foto : goodnewsfromindonesia

BNI

Bank Negara Indonesia meraup laba bersih sebesar Rp15 triliun, dengan Penyaluran kredit selama tahun 2018 sebanyak Rp512,51 triliun.

Astra International

Dikenal sebagi perusahan berbasis otomotif, dengan laba bersih sebanyak Rp21,67 triliun pada 2018.

BTN

Bank Tabungan Negara, sukses dalam bisnis perumahan melalui fasilitas kredit perumahan rakyat (KPR).

BTN membukukan penyaluran kredit hingga Rp220,07 triliun dengan, laba bersih yang berhasil diperoleh mencapai Rp3,2 triliun Pada 2018.

Bank Danamon

Sejak awal pendirian tahun 1956 hingga saat ini, Bank Danamon telah mengalami perubahan dengan 1700 cabang lebih di berbagai unit.

Telkom

Berbagai cabang mulai dari perusahan telekomunikasi, hingga memiliki Universitas sendiri.

PT Telekomunikasi Indonesia (Persero) Tbk berhasil mencapai penjualan sebesar Rp130,78 triliun dengan laba Rp18,56 triliun.

Baca juga : Penurunan Financial Selama Pandemi? Lakukan Hal Ini Agar Keuanganmu Stabil

Sampoerna

PT Hanjaya Mandala Sampoerna Tbk, salah satu perusahaan rokok terbesar di Indonesia.

Sepanjang tahun 2018, Sampoerna mencapai angka penjualan Rp106,74 triliun dengan laba bersih sebesar Rp13,63 triliun.

Editor : Saridal Maijar
Sumber : 3110
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini