Gaya Hidup - Kebanyakan manusia cendrung membagikan pencapaian yang susah payah di raih, kan? entah itu berupa pamer atau mungkin memberi tips sukses.
Namun katanya nih, orang yang betulan sukses gak suka pamer loh.
Kenapa ya?
Baca juga : Sayangi Dirimu Dengan Bekerja Semampunya, Hindari Workholic: Kecanduan Pekerjaan.
Berdasarkan kutipan IDNtimes yang menilik alasan, kenapa orang sukses gak suka pamer. Berikut detailnya,
- Dia tidak menjadikan kesuksesan untuk tampak hebat
Alasan mengapa mereka low profile dan gak sombong ialah karena, hal itu tidak lantas membuatnya jadi merasa hebat dibanding yang lain.
Gak malu untuk introspeksi diri dan sadar bahwa diri sendiri masih memiliki kekurangan, jadi daripada sombong, kesuksesan justru membuatnya rendah hati.
- Baginya pencapaian harus disyukuri, bukan di sombongkan.
Orang yang total sukses biasanya sudah biasa dengan keberhasilan-keberhasilan pada setiap targetnya, maka dari itu ia pun lebih pada bersyukur dibanding harus memamerkan pencapaiannya pada orang lain.
Malahan malu kalau setiap ia berhasil malah diumbar-umbar.
- Tahu sulitnya perjuangan, sehingga tidak ingin merendahkan orang lain.
Seseorang yang mencapai puncak kesuksesan biasanya pernah berada di bawah.
Editor : Saridal MaijarSumber : 1594