KLIKKORAN.COM - Pada artikel ini, terdapat rekomendasi 5 tempat wisata pulau di Sulawesi Barat yang bisa kamu kunjungi untuk liburan.
Tahun 2023 ini sudah memasuki akhir tahun, menuju datangnya tahun baruan dan biasanya dijadikan sebagai momen liburan healing yang menyenangkan.
Cocok bagi kamu yang ingin menikmati keindahan pemandangan asri dengan nuansa sejuk, hingga aktivitas berenang bawah laut untuk saksikan terumbu karang.
Berikut 5 wisata pulau di Sulawesi Barat (Sulbar) yang asri dan cocok untuk healing akhir tahun yaitu dengan liburan menyenangkan ke beberapa tempat berikut.Di antaranya beberapa pulau di Gugusan pulau di Polewali Mandar hingga tempat wisata lain seperti Pulau Kambunong, Pulau Idaman dan Pulau Karampuang serta Pulau Tangnga.
5 Tempat Wisata di Sulbar yang Asri untuk Healing Akhir Tahun
1. Gugusan pulau di Polewali Mandar
Terdapat 7 pulau lain yang ada di sekitar gugusan pulau di Polewali Mandar ini yaitu Pulau Battoa, Pulau Karamasang, Pulau Panempeang, Pulau Pasir Putih Gusung Toraja, Pulau Dea-dea (pulau kucing), Pulau Landea & Pulau to Salama.
Salah satu yang paling terkenal yaitu Pulau Pasir Putih Gusung Toraja, di sana banyak terdapat beberaoa villa atau pun gazebo untuk menginap. Apalagi, kamu bisa saksikan keindahan suset dan sunrise dengan nuansa asri.
Lokasi 7 pulau tersebut jauh dari kebisingan, ada yang hanya berpenghuni 170 kepala keluarga dan ada juga yang tidak berpenghuni Pulau Dea-dea (pulau kucing). Namun jika mengambil paket tour, kamu tetap bisa menikmati keindahannya.
2. Pulau Kambunong
Editor : Fathia