5 Ide Bisnis Minuman Modal Rp300 Ribu Saja! Milenial Wajib Coba

×

5 Ide Bisnis Minuman Modal Rp300 Ribu Saja! Milenial Wajib Coba

Bagikan berita
Ilustrasi ide bisnis milenial modal Rp300 ribu tahun 2023. (Foto: Canva/Pinterest)
Ilustrasi ide bisnis milenial modal Rp300 ribu tahun 2023. (Foto: Canva/Pinterest)

Jadi, kamu bisa coba ambil peran untuk berjualan di sana. Sehingga untuk mendapatkan pendapatan Rp500.000 sehari, bukanlah hal yang sulit untukmu.

4. Cappucinno Cincau

Nah ide bisnis minuman berikutnya yaitu cappucinno cincau, salah satu produk yang paling laris dikalangan pecinta manis. Kamu bisa menemukan penikmatnya dengan sangat mudah.

Apalagi bagi kamu yang punya tempat di daerah strategis, tidak perlu sewa tempat untuk mendapatkan banyak pelanggan. Misalnya kamu tinggal di depan sekolah, atau mungkin di dekat pasar.

Nah hal ini menjadi peluang yang bagus bagi kamu untuk mencoba bisnis ini. Karena kamu sudah punya modal awal dalam membangun sebuah usaha, yaitu tempat yang strategis.

Kemudian, dengan modal Rp300 ribu saja sudah bisa menjadi pondasi bagi kamu untuk mengeksekusinya. Pastinya dengan syarat, kamu menggunakan peralatan yang ada di rumah terlebih dahulu.

Selanjutnya, hal yang tidak kalah penting untuk kamu perhatikan adalah, kamu harus melakukan riset terlebih dahulu.

Perhatikan kompetitor sekitar, sehingga bisa menjadi pembeda dengan produk yang kamu sediakan. Jadi nanti kalau konsumen datang, mereka punya alasan itu untuk balik kembali.

5. Minuman Boba

Saat ini Boba sangat populer dan digemari sebagai tambahan, dalam minuman oleh penyuka minuman dingin. Bahkan di lihat dari modalnya, minuman boba pun terbilang cukup terjangkau.

Editor : Dewi Fatimah
Bagikan

Berita Terkait
Terkini