KLIKKORAN.COM - Pada artikel ini terdapat makna dan lirik lagu 'Snooze' milik Agust D (Suga BTS) lengkap dengan artinya dalam bahasa Indonesia.Agust D atau biasa dikenal Suga BTS ini menyanyikan lagu 'Snooze' dengan penuh emosional dalam konser terakhirnya bertajuk Agust D TOUR ‘D-DAY’ THE FINAL Day 3 di KSPO Dome Seoul, Minggu (6/8/2023).
'Snooze' merupakan lagu Agust D (Suga BTS) yang berkolaborasi dengan Ryuichi Sakamoto dan Woosung dari The Rose.Lagu 'Snooze' ini termasuk kedalam album Agust D bertajuk D-DAY yang dirilis pada tanggal 21 April 2023.
Baca juga: Siap untuk WAMIL, Suga BTS Secara Resmi Mencabut Permintaan Penundaan MiliternyaMakna lagu 'Snooze' milik Agust D ini menceritakan tentang pesan penyemangat dan dukungan bagi mereka yang sedang mengejar mimpinya, meski menghadapi rintangan dan kesulitan.
Liriknya menunjukkan bahwa jalan menuju kesuksesan bisa sulit dan penuh dengan tantangan, tetapi tetap layak untuk dikejar.Pantesan Suga BTS menangis di konser terakhirnya, karena makna dari lagu 'Snooze' sendiri dalam banget.
Nah, berikut Klikkoran.com sajikan lirik lagu 'Snooze' yang dipopulerkan oleh Agust D lengkap dengan artinya dalam bahasa Indonesia.
Baca juga: Arti Lirik Lagu ‘Dear My Friend’ by Agust D (Suga BTS) dalam Bahasa Indonesia beserta Maknanya!
[playlist type="video" ids="149161"]
Lirik Lagu Snooze - Agust D Feat Ryuichi Sakamoto dan Woosung dari The Rose (Arti/Terjemahan Indonesia)
Nareul bomyeo kkumeul kkugo inneun dangsinui deung dwien(Artinya : Di belakang punggungmu bermimpi sambil menatapku)
Hangsang naega isseuni neomu geokjeongeun mareo(Artinya : Aku selalu bersamamu jadi jangan terlalu khawatir)
Churagi duryeopdamyeon gikkeoi badajulge(Artinya : Jika Anda takut jatuh, saya akan dengan senang hati menerimanya)
Editor : Saridal MaijarSumber : 149160