Makna dan Arti Lirik Lagu 'August' by Taylor Swift Tentang Perasaan Cinta Sesaat di Musim Panas

×

Makna dan Arti Lirik Lagu 'August' by Taylor Swift Tentang Perasaan Cinta Sesaat di Musim Panas

Bagikan berita
Makna dan Arti Lirik Lagu 'August' by Taylor Swift Tentang Perasaan Cinta Sesaat di Musim Panas (Foto : Instagram Taylor Swift)
Makna dan Arti Lirik Lagu 'August' by Taylor Swift Tentang Perasaan Cinta Sesaat di Musim Panas (Foto : Instagram Taylor Swift)
KLIKKORAN.COM - Pada artikel ini terdapat makna dan arti lirik lagu 'August' milik Taylor Swift lengkap dengan terjemahan Indonesia. Tinggal beberapa hari lagi, kita akan meninggalkan bulan Juli dan masuk ke bulan Agustus dengan momen yang baru. Bagi yang ingin mengenang momen percintaan dengan sang mantan pada bulan Agustus di tahun-tahun sebelumnya atau tumbuhnya rasa cinta di bulan Agustus tahun ini, maka mendengarkan lagu Taylor Swift 'August' adalah solusinya. Lagu 'August' milik Taylor Swift ini memiliki makna yang menceritakan tentang keindahan hubungan percintaan remaja yang hanya sesaat pada saat musim panas
Baca juga : Arti Lagu ‘Daylight’ by Taylor Swift, And I Can Still See It All In My Mind Viral di TikTok!
Namun akhirnya menyadari, bahwa sosok yang ia cintai tidak pernah benar-benar menjadi miliknya. Sebagai informasi, lagu 'August' dirilis Taylor Swift bersamaa dengan album Folklore pada tanggal 23 Juli 2020 yang lalu. Sejak pertama kali dirilis, lagu 'August' ini sudah dapat dinikmati di berbagai platform musik, seperti Youtube, Spotify hingga Apple Music. Berikut Klikkoran.com sajikan arti lirik 'August' dalam bahasa Indonesia, sebuah lagu yang dipopulerkan Taylor Swift.

Baca juga : Arti Lirik Lagu ‘Lover’ by Taylor Swift beserta Makna dan Terjemahan Indonesia

[embed]https://open.spotify.com/track/3hUxzQpSfdDqwM3ZTFQY0K?si=ddef353a7db849b3[/embed]

Arti Lagu August - Taylor Swift

Lirik dan terjemahan:

Salt air, and the rust on your door (Artinya : Udara dekat pantai dan karat di pintumu)

I never needed anything more (Artinya : tak pernah membutuhkan apapun lagi)

Whispers of “Are you sure?” (Artinya : , “Apa kau yakin?”)

“Never have I ever before” (Artinya : “Aku belum pernah seyakin ini sebelumnya”)

***

But I can see us lost in the memory (Artinya : Tapi aku bisa melihat kita tersesat dalam kenangan)

August slipped away into a moment in time (Artinya : Agustus berlalu begitu saja)

‘Cause it was never mine (Artinya : Karena itu tak pernah jadi milikku)

And I can see us twisted in bedsheets (Artinya : Dan aku bisa melihat kita menggeliat dalam sprei)

Editor : Saridal Maijar
Sumber : 148944
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini