Indonesia Maju Dengan Visi Misi Pancasila: BPIP Ajak Guru Kreatif Mengajar

×

Indonesia Maju Dengan Visi Misi Pancasila: BPIP Ajak Guru Kreatif Mengajar

Bagikan berita
foto : Direktur Standardisasi Materi dan Metode Aparatur Negara BPIP Aris Heru Utomo, di hadapan para guru peserta Sosialisasi dan Bedah Asesmen Kompetensi Minimum, yang diselenggarakan Pengurus Wilayah Persatuan Guru Nahdlatul Ulama DKI (Foto Ist/iNews).
foto : Direktur Standardisasi Materi dan Metode Aparatur Negara BPIP Aris Heru Utomo, di hadapan para guru peserta Sosialisasi dan Bedah Asesmen Kompetensi Minimum, yang diselenggarakan Pengurus Wilayah Persatuan Guru Nahdlatul Ulama DKI (Foto Ist/iNews).

Pendidikan - Kemendikbud mendukung Visi dan Misi mewujudkan Indonesia Maju yang berdaulat, mandiri, dan berkepribadian melalui Pancasila.

Bernalar kritis, kreatif, mandiri, beriman, bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, dan berakhlak mulia, bergotong royong, dan berkebinekaan global.

Baca juga : Peringati Hari Guru Nasional Dengan Rangkaian Doa Berikut

Melansir iNews, BPIP (Badan Pembinaan Ideologi Pancasila) mengajak Guru Kreatif Bangun Pelajar Pancasila.

Sebab 70 persen siswa SMA tidak memahami Pancasila, sejalan berlangsungnya Revolusi Industri ke-4 yang memunculkan perubahan peradaban masyarakat.

“Dalam menyusun bahan ajar yang bervariatif, guru bisa mempertimbangkan minat yang berkembang di kalangan generasi milenial yang berjumlah sekitar 125 juta jiwa.

Hasil survei menunjukkan minat generasi milenial umumnya lebih banyak pada kegiatan olahraga, music dan menonton film,”

papar Aris, Direktur Standardisasi Materi dan Metode Aparatur Negara BPIP.
Editor : Saridal Maijar
Sumber : 3773
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini