Tabiang Takuruang merupakan salah satu ikon Ngarai Sianok yang terkenal keindahannya dan sering diabadikan lewat lensa fotografer atau wisatawan.
Secara administratif Tabiang Takuruang berada di Jorong Lambah Nagari Sianok Anam Suku, Kecamatan IV Koto, Kabupaten Agam, Sumatera Barat.
Di kawasan Tabiang Takuruang ini terdapat dua kafe yang bisa dikunjungi sambil menikmati Tabek Takuruang.
5. Pantai Tiku
Salah satu wisata pantai di Agam adalah Pantai Tiku yang terletak di Nagari Tiku, Kecamatan Tanjung Muara, Kabupaten Agam.
Destinasi yang satu ini selalu ramai pengunjung, ditambah pula para nelayan yan selalu melelang hasil tangkapan mereka pada pagi dan sore hari dari pantai ini.Dari Pantai ini juga terlihat dua buah Pulau yang bernama Pulau Tengah dan Pulau Ujung yang membutuhkan waktu sekitar 20 menit dengan menyewa perahu.
Lokasi Pantai Tiku ini di tepi jalan raya, sehingga mudah untuk diakses oleh siapapun.
6. Janjang Sajuta
Tempat rekreasi di Agam selanjutnya adalah bernama Janjang Sajuta atau dalam bahasa Indonesia berarti sejuta anak tangga yang mewakili betapa banyaknya anak tangga di lokasi ini.
Editor : KhairannisaSumber : Youtube Creative Hamdi