Keluarkan Lahar Dingin, Gunung Marapi Mencuatkan Ancaman Serius, Status Siaga Dinaikkan

×

Keluarkan Lahar Dingin, Gunung Marapi Mencuatkan Ancaman Serius, Status Siaga Dinaikkan

Bagikan berita
Marapi keluarkan lahar dingin mengalir di di Kecamatan Batipuah, Kabupaten Tanah Datar. (Foto: tangkapan layar Instagram @info_nagarisumbar)
Marapi keluarkan lahar dingin mengalir di di Kecamatan Batipuah, Kabupaten Tanah Datar. (Foto: tangkapan layar Instagram @info_nagarisumbar)

"Oleh karena itu, terdapat potensi bahaya lahar pada lembah aliran sungai yang terhulu di bagian puncak Gunung Marapi," tegas Hendra.

Seiring dengan status siaga level 3 ini, PVMBG merekomendasikan agar seluruh masyarakat, terutama para pendaki, pengunjung, dan wisatawan, untuk tidak memasuki wilayah radius 4,5 km dari pusat erupsi Gunung Marapi.

Perlu diinformasikan bahwa gunung Marapi hingga saat ini terus mengalami erupsi terbaru, dengan hujan pasir yang juga dirasakan oleh warga yang berada di lereng. Situasi ini menciptakan ketegangan di sekitar wilayah tersebut. (*)

Editor : Dewi Fatimah
Bagikan

Berita Terkait
Terkini