5 Brand Ambassador Esports Tercantik dan Mendadak jadi Selebriti

×

5 Brand Ambassador Esports Tercantik dan Mendadak jadi Selebriti

Bagikan berita
Viorenita Sutanto (Vior) Brand Ambassador dari ONIC Esports. (Foto: Istimewa)
Viorenita Sutanto (Vior) Brand Ambassador dari ONIC Esports. (Foto: Istimewa)

3. Livy Renata

Anggota tim Esport Alter Ego, Livy Renata, tak hanya memiliki penampilan menarik, tetapi juga memiliki keahlian dalam bermain Mobile Legend.

Dia kerap membagikan konten vlog bersama Waseda Boys dan artis lainnya di saluran YouTube pribadinya @LivyRenata.

4. Eca Elsaajapasal

Eca Elsaajapasal mulai dikenal karena konten TikTok yang menghibur sejak tahun 2020. Eca awalnya dikenal sebagai seorang TikToker asal Makassar sebelum akhirnya bergabung menjadi BA di Aura Esports pada Maret 2022.

Tingkah laku lucu dan menggemaskan membuat penggemar Eca Elsaajapasal semakin bertambah.

5. Viorenita Sutanto (Vior)

Vior, lahir di Jakarta pada 26 Juli 1999, dikenal sebagai pemain profesional Mobile Legends dan juga Brand Ambassador dari ONIC Esports.

ONIC adalah tim esports yang didirikan oleh Rob Clinton Kardinal, suami dari Chelsea Islan. Selain itu, Vior juga dikenal sebagai seorang streamer yang aktif berbagi pengalaman bermainnya kepada penonton di Nimo TV.

Sebelum terjun ke dunia game, Vior memulai karirnya sebagai bintang iklan.

Itulah beberapa potret Brand Ambassador tim Esport tercantik di Indonesia yang kini menjadi selebriti. (*)

Editor : Heru Candriko
Bagikan

Berita Terkait
Terkini